Kamis, 03 Januari 2013

Sekilas Tentang Stadion Jatidiri Semarang




        Stadion Jatidiri adalah Stadion markas dari kesebelasan PSIS Semarang . Stadion ini terletak di Kota Semarang, Jawa Tengah. Letaknya di bagian selatan Kota Semarang, tepatnya daerah Karangrejo, Kecamatan Gajahmungkur. Kapasitasnya mencapai 21.000 orang. Selain sebuah stadion, dalam satu kompleks ini juga terdapat GOR (Gedung Olah Raga), kolam renang, dan sarana olahraga lainnya.

    Stadion Jatidiri dulu termasuk Stadion yang sangat angker bagi lawan-lawannya di kancah liga Indonesia. Stadion Jatidiri dibangun pada era pemerintahan Gubernur Muhammad Ismail. Stadion ini direnovasi mulai bulan Februari-Maret 2006 baik pada lapangannya, tribune, pintu, dan fasilitas lain. Menurut Grand Planning dari Gubernur Mardiyanto, nantinya renovasi juga akan meliputi wisma atlet dan fasilitas pendukung kompleks demi tujuan menjadi tuan rumah PON XVIII 2012

1 komentar:

  1. Titanium Rays - TheTitanium Art
    A new edition of our latest-build, updated babyliss pro titanium straightener to be released titanium 4000 by ridge titanium wallet Electronic Arts, mokume gane titanium the project was launched to provide titanium dioxide formula a

    BalasHapus